Sales Orders (Penjualan barang kepada Customer Grosir/Wholesale)

####Cara melakukan penjualan kepada customer grosir/wholesale dengan invoice penagihan dan pembayaran tempo

####Buat data customer wholesale baru.

  1. Klik Customers
  2. Lalu klik Wholesale Customers
  3. Pilih + New Wholesale Customer



####Isi data customer wholesale
  1. Nama : TRILOGI KREASINDO
    Telpon/Hp : 021-798554021
    Alamat : Jln Petamburan Utara No. 31
  2. Credit Term (Days) : 30 (Pembayaran dengan waktu tempo dengan hari)
  3. Sales Tax : PPN
  4. Lalu klik Save Customer



####Proses awal membuat sales order

  1. Klik Sales
  2. Pilih Sales Orders



####Lalu pilih + New Sales Order

[quote] ###Langkah Ke-3 [/quote]

####Buat dokumen new sales order.

  1. Sistem memberitahukan bahwa ini dokumen pembuatan sales order baru.
  2. Di posisi new sales order, sistem belum menampilkan nomer dokumen sales delivery.
  3. Isi data warehouse dan Customer.
  4. Masukan SKU yang di order customer.
  5. Sistem akan menampilkan stok yang ada di gudang (Proses sales order bisa dilakukan jika barang tersedia di gudang/stok mencukupi).
  6. Masukan jumlah Qty barang yang di order.
  7. Untuk masing masing barang bisa di berikan discount dalam persentase (%), Namun jika discount yang digunakan adalah amount, bisa merubah dahulu discount amount ke persentase terlebih dahulu.
    Caranya :
    Discount Amount / Harga Retail X 100
    Rp. 300.000 / Rp. 1.250.000 X 100 = 24%
  8. Jika sudah klik Save



[quote] ###Langkah Ke-4 [/quote]

####Nomer dokumen sales order sudah terbentuk.

  1. Sales Order sudah berhasil dibuat.
  2. Posisi workflow di Draft.
  3. Nomer dokumen sudah terbentuk oleh sistem, artinya nomer sales order ini tidak bisa di hapus namun masih bisa di cancel dengan pengertian nomer sales deliverys tersebut berstatus cancel tanpa menghapus nomer dokumen.
  4. Di posisi draft sistem masih mengizinkan untuk edit barang.
  5. Klik Cancel Sales Order jika ingin membatalkan proses ini.
  6. Klik Approved Sales Order untuk melanjutkan proses berikutnya.



[quote] ###Langkah Ke-5 [/quote] ####Proses akhir sales order sampai di posisi approved.
  1. Sistem memberitahukan bahwa dokumen sales order sudah approved.
  2. Posisi workflow saat ini sudah berubah dari Draft menjadi Approved.



[quote] >###Cek status sales order. [/quote]

#####Saat ini status sales order Approved.

  1. Klik Sales.
  2. Lalu pilih Company.
  3. Klik Sales Order.
  4. Maka akan muncul nomer dokumen sales order yang tadi.